"Z" no Chikai

" "Z" no Chikai "
Sampul edisi "Z"
Lagu oleh Momoiro Clover Z
dari album Hakkin no Yoake
Sisi-B"Romantikku Kongaragatteru"
"Cha-La Head-Cha-La" (hanya terdapat pada edisi "Z")
Dirilis29 April 2015 (2015-04-29)
FormatSingel CD
GenrePop, rock
Durasi4:50
LabelEvil Line/King Records
Video musik
"′Z' no Chikai" - YouTube
Sampul alternatif
Sampul Edisi "F"
Sampul Edisi "F"

" "Z" no Chikai " (「Z」の誓いcode: ja is deprecated , "Janji Z") adalah singel kelima belas karya grup idola Jepang Momoiro Clover Z, yang dirilis pada 29 April 2015. Lagu utamanya adalah lagu pembuka dari film layar lebar 2015 Dragon Ball Z: Resurrection 'F'.

Video musik

Video musik untuk "Z no Chikai" disutradarai oleh Masatsugu Nagasoe dan mengambil temanya dari alam semesta Dragon Ball karya Akira Toriyama dengan para anggota Momoiro Clover Z dirias seperti para karakternya. Kanako Momota dirias seperti Son Goku, Shiori Tamai seperti Vegeta, Ayaka Sasaki seperti pencampuran Bulma dan Trunks, Momoka Ariyasu seperti Chaozu, dan Reni Takagi seperti Piccolo.[1] Semuanya juga dirias seperti penjahat Freeza menjelang akhir video tersebut.

Versi pendek dari video tersebut dirilis online pada 22 April 2015,[1] sementara versi penuh-nya diunggah pada 1 Mei. Edisi "F" dari singel tersebut meliputi video musik pada sebuah Cakram Blu-ray.

Referensi

  1. ^ a b "ももクロが歌う「DB」主題歌MV公開、かめはめ波など必殺技たっぷり". Natalie (dalam bahasa Jepang). 2015-04-22. Diakses tanggal 2015-09-23. 

Pranala luar

  • Situs web khusus untuk singel tersebut Diarsipkan 2016-04-06 di Wayback Machine.
  • "Z no Chikai" di diskografi Momoiro Clover Z
  • l
  • b
  • s
Momoiro Clover Z
Album
Studio
Kompilasi
  • Iriguchi no Nai Deguchi
Singel
Indie
Mayor
Mantan anggota
Grup terkaitArtikel terkait
  • l
  • b
  • s
Soundtrack anime
  • Music Collection
  • Complete Song Collection
  • Hit Song Collection series
  • Akira Toriyama: The World
  • Great Complete Collection
  • Digital Dragon Ball The World
  • Music Fantasy
  • The Best Selections
  • Hironobu Kageyama Best Album 3: Mixture
  • Dragon'98 Special Live
  • Legend of Dragonworld
  • BGM Collection
  • Best Remix 2006 ½ Special
  • Koro-chan Pack
Z Complete Song Collection
  • Journey of Light
  • Incredible Mightiest vs. Mightiest
  • Fly Away! Hero
  • Promise of Eternity
Soundtrack film
  • Dragon Ball Z: Music Collection
    • Vol. 1
    • Vol. 2
  • Kiken na Futari! Super Senshi wa Nemurenai
  • Super Senshi Gekiha!! Katsu no wa Ore Da
  • Saikyō e no Michi
  • Dragonball Evolution
Soundtrack permainan video
  • Game Music series
  • Original Soundtrack
    • Z & Z 2
    • Z 3
  • Super Survivor
  • Burst Limit
  • Infinite World
Soundtrack Amerika
  • Original USA Television Soundtrack
  • Original USA TV Soundtrack Recording
  • Serial Soundtrack Amerika
Lagu dan singel
  • "Makafushigi Adventure!"
  • "Cha-La Head-Cha-La"
  • "Kiseki no Big Fight"
  • "Saikyō no Fusion"
  • "Ore ga Yaranakya Dare ga Yaru"
  • "Dan Dan Kokoro Hikareteku"
  • "Hitori ja Nai"
  • "Don't You See!"
  • "Blue Velvet"
  • "Ore wa Tokoton Tomaranai!!"
  • "F"
  • "Hikari no Sasu Mirai e!"
  • "Rule"
  • "Dragon Soul"
  • "Yeah! Break! Care! Break!"
  • "Hero (Kibō no Uta) / Cha-La Head-Cha-La"
  • ""Z" no Chikai"
  • "Chōzetsu Dynamic!"