Bahasa Melayu Pangaraian

  •  Riau
    • Kab. Rokan Hulu
EtnisMelayu
Penutur
Rumpun bahasa
  • Austronesia
    • Melayu-Polinesia
      • Melayu-Chamik
        • Melayik
          • Melayu Riau
            • Melayu Pangaraian
Sistem penulisan
  • Latin
  • Jawi (opsional)
Status resmi
Diakui sebagai
bahasa minoritas di
 Indonesia
Diatur olehBadan Pengembangan dan Pembinaan BahasaKode bahasaISO 639-3–GlottologTidak ada
Artikel ini mengandung simbol fonetik IPA. Tanpa bantuan render yang baik, Anda akan melihat tanda tanya, kotak, atau simbol lain, bukan karakter Unicode. Untuk pengenalan mengenai simbol IPA, lihat Bantuan:IPA.
 Portal BahasaL • B • PW   
Sunting kotak info  +  Info templat
Tentang artikel
Pemberitahuan
Templat ini mendeteksi bahwa artikel bahasa ini masih belum dinilai kualitasnya oleh ProyekWiki Bahasa dan ProyekWiki terkait dengan subjek.

Terjadi [[false positive]]? Silakan laporkan kesalahan ini.

13.51, Kamis, 29 Agustus, 2024 (UTC) •
hapus singgahan
Sebanyak 1.545 artikel belum dinilai
Artikel ini belum dinilai oleh ProyekWiki Bahasa
Cari artikel bahasa
Cari artikel bahasa
 
Cari berdasarkan kode ISO 639 (Uji coba)
 
Kolom pencarian ini hanya didukung oleh beberapa antarmuka
Artikel bahasa sembarang
Halaman bahasa acak

Bahasa Melayu Pangaraian adalah salah satu dialek bahasa Melayu Riau yang dituturkan oleh masyarakat Melayu di desa Pasir Pengaraian dan sekitarnya di kecamatan Rambah, Kabupaten Rokan Hulu, Riau.[1]

Distribusi

Penutur bahasa Melayu Pangaraian tersebar di beberapa desa, meliputi:[1]

  • Pasir Pangaraian
  • Rambah Hilir
  • Rambah Hilir Tengah
  • Rambah Hilir Timur
  • Rambah Samo
  • Rambah Samo Barat
  • Rambah Tengah Utara
  • Rambah Tengah Hulu
  • Rambah Tengah Hilir

Fonologi

Berikut pembahasan singkat mengenai fonologi bahasa Melayu Pangaraian:[1]

  • tujuh bunyi vokoid
  • tujuh huruf vokal
  • delapan belas huruf konsonan

Kosakata

Glosa Bahasa Melayu Pangaraian
suami laki
istri bini
ibu bunde, mak
nenek nini, nenek
kakek datuk
kakak abang (laki-laki), kakak (perempuan)

Referensi

  1. ^ a b c Dahlan, Saidat, dkk (1990). Struktur Bahasa Melayu Riau Dialek Pasir Pangaraian. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa. ISBN 979 459 066 5.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)