Air Terjun Tancak

Air Terjun Tancak adalah sebuah lokasi air terjun yang berada di sisi selatan Gunung Argopuro, tepatnya di Desa Suci, Kecamatan Panti, Kabupaten Jember, Jawa Timur.[1] Dari pusat Kota Jember menempuh jarak 16 km menuju Desa Suci. Air terjun Tancak merupakan air terjun yang memiliki aliran deras dengan ketinggian 82 meter dan debit air 150 meter kubik perdetik.

Air Terjun Tancak dibuka seharian atau 24 jam. Tiket masuk hanya membayar Rp 2.000 untuk motor dan Rp 5.000 untuk mobil. Sebelum sampai di lokasi air terjun kendaraan harus parkir di suatu tempat kemudian melanjutkan perjalanan dengan berjalan kaki. Jarak dari lokasi parkir hingga Air Terjun Tancak kurang lebih sejauh 3 km dengan waktu tempuh sekitar 1 jam. Dalam perjalanannya akan melewati area perkebunan kopi, jalanan berbatu, hutan, serta sungai-sungai dengan air yang menyegarkan. Di sekitar air terjun tancak akan disuguhi pemandangan tebing tinggi yang ditumbuhi tanaman semak belukar yang masih alami. Percikan air yang terjun bebas dari tebing, memberi rasa segar dan sejuk. Air Terjun Tancak sangatlah jernih, dingin, dan menyegarkan.

Referensi

  1. ^ Jatim, Bappeda (2013). Letak dan Kondisi Geografis serta Topografi wilayah Jember. Jember: Kabupaten Jember. hlm. 09.  Parameter |url-status= yang tidak diketahui akan diabaikan (bantuan)

Pranala luar

  • "Air Terjun Tancak, Guyuran Kesegaran Dari Air Terjun Tertinggi di Jember"
  • Air Terjun Tancak, Oase Tersembunyi di Kabupaten Jember
  • l
  • b
  • s
Topik Jember
Kabupaten Jember
Politik & Pemerintahan
Eksekutif
Bupati Jember  • Wakil Bupati Jember
Legislatif
Lokasi terkenal dan Wisata
Wisata Sejarah dan Religi
Museum Huruf Jember
Wisata Edukasi
Taman Botani Sukorambi  • Pusat Penelitian Kopi dan Kakao Indonesia  • Situs Duplang  • Taman Galaxy  • Jember Mini Zoo
Pantai
Watu Ulo  • Papuma  • Payangan  • Paseban  • Pancer Puger  • Pantai Cemara Puger  • Cangaan  • Nanggelan  • Rowo Cangak  • Bandealit  • Teluk Love
Alam
Air Terjun
Air Terjun Tancak  • Air Terjun Kebun Rayap  • Air Terjun Antrokan Manggisan  • Air Terjun Maelang  • Air Terjun Tujuh Bidadari
Agrowisata
Wisata Agro Glantangan  • Agrowisata Gunung Pasang Jember  • Wisata Kampung Durian  • Wisata Pinus Sidomulyo
Pemandian
Puncak Rembangan  • Pemandian Patemon  • Tiara Jember Park Waterboom  • Dira Park Ambulu  • Dira Waterpark Balung  • Dira Waterpark Kencong  • Mumbul Garden  • Mutiara Park
Transportasi
Darat
Simpul
Layanan kereta
Udara
Perguruan Tinggi
Perguruan Tinggi Negeri
Perguruan Tinggi Swasta
Universitas Muhammadiyah Jember  • Universitas Islam Jember  • Universitas Moch. Sroedji  • Universitas PGRI Argopuro  • Universitas dr. Soebandi  • ITS Mandala  • STDI Imam Syafi'i  • Akademi Kebidanan Bina Husada  • Akademi Kebidanan Jember  • Akademi Farmasi Jember
Rumah Sakit
Rumah Sakit Pemerintah
RS Umum Dr Subandi  • RS Daerah Kalisat  • RS Daerah Balung  • RS Paru Jember
Rumah Sakit BUMN & Swasta
RS Siloam Jember  • RS Jember Klinik  • RS Rolas Kaliwates  • RS Bina Sehat  • RS Citra Husada  • RS DKT Jember  • RS Utama Husada
Perbelanjaan
Jember Kota
Lippo Plaza Jember  • Transmart Jember  • Matahari Dept Store Jember  • Roxy Square Jember  • Golden Market  • Jadi Fashion
Jember Selatan
Dira Shopping Center Ambulu  • Dira Shopping Center Balung  • Dira Shopping Center Kencong  • Larisso Ambulu  • Larisso Balung  • Larisso Kencong
Seni & Budaya
Can-Macanan Kadduk  • Patrol  • Egrang Tanoker  • Batik Jember
Kuliner
Minuman
Wedang Cor  • Kopi Kelapa
Jajanan
Suwar-suwir  • Kedelai Edamame  • Prol Tape  • Pia Tape  • Brownies Tape  • Dodol Tape
Rumah makan siap saji
KFC  • CFC  • Pizza Hut  • McDonald's  • Burger King  • Richeese Factory  • Yoshinoya  • Domino's Pizza  • Starbucks


Ikon rintisan

Artikel bertopik wisata ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s